Senkom SAR Kabupaten Jepara ikut berpartisipasi dalam tim relawan gabungan membantu di Dapur Umum dalam penanganan bencana banjir di wilayah Kecamatan Kalinyamatan, Kabupaten Jepara, Jawa Tengah. 14/1/26